obat captopril 25 mg untuk apa

obat captopril 25 mg untuk apa

Captopril - Manfaat, Dosis, dan Efek Samping - Alodokter Captopril merupakan obat yang digunakan untuk menyembuhkan hipertensi, gagal jantung, serta penyakit ginjal karena diabetes (nefropati diabetik). Obat ini bisa digunakan sebagai obat tunggal atau dikombinasikan dengan obat lain, misalnya diuretik. Captopril juga bisa mendukung pemulihan setelah serangan jantung. Captopril adalah obat tablet yang diindikasikan untuk menangani hipertensi. Obat keras ini dapat membantu menurunkan tekanan darah tinggi, sehingga bisa mencegah terjadinya stroke, serangan jantung, dan masalah ginjal. Captopril juga banyak dipakai pada terapi gagal jantung. Dosis Captopril untuk gagal jantung awalnya sebanyak 6,25-12,5 mg yang diminum 2-3 kali dalam sehari. Pada dosis lanjutan, dosis yang dikonsumsi sebanyak 75-150 mg. Dosis maksimal pemakaian obat ini untuk gagal jantung adalah 450 mg per hari. Untuk disfungsi ventrikel kiri jantung setelah infark miokard, dosis awalnya adalah 6,25 mg PO yang kemudian dilanjutkan dengan 12,5 mg setiap 8 jam. Kemudian, target dosis Captopril yaitu 50 mg PO setiap 8 jam. Untuk nefropati diabetes, dosis awalnya adalah 75-100 mg setiap harinya. Dosis Captopril pada anak usia 1 tahun adalah 0,15 mg/kg BB per hari, sedangkan pada anak-anak dan remaja dosis awalnya adalah 0,3 mg/kg BB per harinya. Sedangkan pada lansia, dosis awalnya hanya sebanyak 6,25 mg per hari. Captopril dapat dikombinasikan dengan obat lain, tetapi harus diawasi oleh dokter agar tidak menimbulkan efek samping. Efek samping yang dapat terjadi seperti sakit kepala, vertigo, batuk, dan diare. Simpan obat ini pada suhu sesuai aturan pada kemasan agar tidak kerusakan. Beli produk CAPTOPRIL IF 25 mg di K24klik, 100% asli dan dapatkan manfaatnya, serta jangan lupa untuk mengikuti dosis yang dianjurkan oleh dokter.